REMIDI UTS GENAP KIMIA
KELAS X
- Tuliskan rumus struktur dari :
- 3,3-dimetil-1-heptuna :
- 2-metil-2-butena :
2. Tentukan nama dari :
- Sebutkan fraksi-fraksi yang dihasilkan dari proses penyulingan minyak bumi !
- Jelaskan apa yang dimaksud dengan :
a.
Ikatan
ion
b.
Ikatan
kovalen
c.
Ikatan
kovalen koordinasi
- Kelompokkan senyawa-senyawa berikut menjadi senyawa ion (Non logam – logam) dan kovalen (Non logam – Non logam) !
a.
BaO
b.
CaF2
c.
PCl3
- Tentukan Mr dari : ( Ar Mg = 24; Cl = 35,5 ; Na = 23; O = 16; H =1)
a.
MgCl2
b.
NaOH
PENGAYAAN UTS GENAP KIMIA
KELAS X
1. Tuliskan nama senyawa di bawah ini :
a. CH3C(C2H5)CHCH3
b. CH3CCCH(CH3)CH(CH3)2
c. CH3C(CH3)CHCH3
2. Sebutkan gas hasil pembakaran
senyawa hidrokarbon yang dapat menimbulkan polusi !
3. Gambarkan struktur lewis dari (NH4)2SO4
! ( 7N ; 1H; 16S; 8O )
4. Bila diketahui Ar H = 1; O = 16; S =
32; Ag = 108; Cu = 65,5 ; N = 14)
Tentukan Mr
dari senyawa-senyawa berikut ini !
a. Ag2SO4
b. CuSO4 . 2H2O
c. (NH4)3PO4
Tidak ada komentar:
Posting Komentar